Windows Essential (Download Software Pelengkap di Komputer)

Tags

Windows Essentials adalah paket aplikasi perangkat lunak gratis dari Microsoft yang menawarkan layanan surel, pesan instan, berbagi foto, penerbitan blog, dan keamanan yang terintegrasi. Program-program Essentials dirancang untuk mudah terintegrasi satu sama lain, dengan Microsoft Windows, dan dengan layanan berbasis web Microsoft lain seperti SkyDrive dan Outlook.com, sehingga semuanya bisa beroperasi dengan mulus.

Windows Essential adalah sebuah paket software pelengkap Windows yang berisi beberapa aplikasi seperti Microsoft SkyDrive, Windows Live Mail, Windows Live Family Safety, Windows Live Writer, Windows Live Messenger, Windows Photo Gallery, Windows Movie Maker serta Outlook Connector Pack.

http://amirakostader.blogspot.co.id/2017/02/windows-essential-download-software.html

Windows Essentials mencakup aplikasi berikut:


Jika kamu pengguna sistem operasi Windows, Microsoft menyarankan kamu untuk menginstall Windows Essential sebagai pelengkap tools bawaan Microsoft.

Sayangnya link download yang ada di halaman utama Microsoft Essential hanyalah launchernya saja. Sehingga kamu harus online saat menginstallnya.

Nggak masalah sih kalau cuma mau nginstal di satu komputer aja, tetapi kalau mau menginstall di banyak komputer bagaimana? Harus download berulang-ulang dong.

Karena itu PG saat ini akan membagikan link direct download (offline installer) dari Windows Essential.
http://amirakostader.blogspot.co.id/2017/02/windows-essential-download-software.html

http://amirakostader.blogspot.co.id/2017/02/windows-essential-download-software.html

Dengan mendownload offline installer Windows Essential dari link diatas, kamu tidak perlu lagi mendownload berulang kali setiap menginstall di komputer yang berbeda.

Terima kasih atas kunjungan anda di LingkaranDunia, serta membaca artikel yang berjudul Windows Essential (Download Software Pelengkap di Komputer). Semoga artikel ini bermanfaat buat anda, dan jika ada yang kurang di pahami silahkan anda ajukan pertanyaan di kolom komentar yang ada di bawah artikel ini.

Comments
0 Comments